Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2012

Laporan OBS (Orientasi Bidang Studi) Yakult

Gambar
BAB I PENDAHULUAN 1.1   Latar Belakang Orientasi Bidang Studi (OBS) adalah salah satu mata kuliah yang ada di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam di Universitas Pakuan Bogor, yang wajib diambil oleh para mahasiswa dan pelaksanaannya dengan cara melakukan kunjungan ke perusahaan diantaranya ke salah satu pabrik minuman probiotik di Indonesia yaitu PT. YAKULT INDONESIA PERSADA di Sukabumi. Pelaksanaan OBS yang berupa kunjungan ini diarahkan agar mahasiswa dapat mengetahui dan mengerti sejauh mana Ilmu Komputer dapat diterapkan dalam tugas program dan manfaatnya dalam ilmu pengetahuan yang berkaitan langsung dengan dunia industri. Laporan ini mengemukakan hal-hal penting mengenai Ilmu Komputer yang ada di Fakultas MIPA Universitas Pakuan Bogor, dalam hal ini sebagai objek orientasinya adalah PT. YAKULT INDONESIA PERSADA. 1.2 Maksud dan Tujuan Ilmu Komputer yang kian hari semakin pesat perkembangan serta daya saingnya dalam bidang IPTEK, maka sangat tepat jika ma